SUARA CIANJUR - Timnas Indonesia berhasil dapatkan emas, pada SEA Games 2023 cabor Esport kategori MLBB wanita. Dengan hasil tersebut, Indonesia berhasil dapatkan emas ke-2 mereka, di cabang olahraga Esport.
Setelah mendapatkan kemenangan tanpa kekalahan dari fase grup, yang memang timnya sendiri telah mendapatkan juara sebanyak 21 kali di kompetisi resmi di Indonesia.
Yang memang sangat mendominasi, dan membuktikan perbedaan kelasnya pada skena kompetitif MLBB wanita.
Meskipun pada pertandingan Final melawan filipina Indonesia sempat hampir kalah dengan skor 2-1 namun Indonesia dapat membalikan keadaan menjadi 2-3
Baca Juga:Kaesang Pakai Kaus Bergambar Prabowo, PDIP Angkat Bicara: Itu Hak Setiap Orang Berekspresi
Yang memang mebuat para penonton naik turun pasalnya Indonesia mendapat poin pertama namun sayang disusul dengan dua poin Filipina.
Kemenangan ini juga merupakan kemenangan pertama Indonesia dalam kompetisi MLBB Wanita yang juga pertama kalinya diadakan di Sea Games.
Dan bahkan emas pertama yang diberikan Timnas Indonesia pada MLBB, baik laki laki maupun perempuan
Yang memang sejauh ini, Indonesia selalu mendapat Silver di Sea Games, dan selalu dikalahkan oleh Filipina.
(*/Tigor Hutabarat)
Baca Juga:Link Nonton Hello Ghost Indonesia HD Full Movie, Tanpa Iklan Klik di Sini!
Sumber: Berbagai Sumber